PPDB 2024

Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2024/2025  di SMKN 2 Tanjung Selor berlangsung selama kurang lebih 3 pekan. Sesuai dengan jadwal, pendaftaran PPDB di SMKN 2 Tanjung Selor dimulai dari tanggal 20 sampai 24 Juni 2024 untuk jalur Non-Reguler, sedangkan untuk jalun reguler dibuka pada tanggal 25 sampai 28 Juni 2025.

Calon peserta didik yang telah mendaftar dapat melihat pengumuman hasil seleksi pada tanggal 29 Juni 2024. Bagi peserta yang dinyatakan lulus seleksi harus melakukan daftar ulang daro tanggal 1 sampai 5 Juli 2024 di SMK Negeri 2 Tanjung Selor.

Bagikan :

Share on facebook
Share on twitter
Share on telegram
Share on whatsapp

Artikel Lainnya

PENYULUHAN HUKUM : Eksploitasi A...
Kamis (13/02/2025) - Polda Kaltara melaksanakan kegiatan penyu...
Peringatan Isra Mi'raj Nabi Muha...
Kamis (30/01/25) - Hari ini, SMK Negeri 2 Tanjung Selor memper...
Kunjungan Telkom Daerah Tarakan ...
Pada hari Rabu, 22 Januari 2025 Telkom daerah Tarakan yang dal...
Job Fair Pertama SMKN 2 Tanjung ...
Selasa (10/12/24) - SMKN 2 Tanjung Selor baru saja membuat lan...
Peringatan Hari Pahlawan di SMKN...
Setiap tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan d...
Pelantikan Anggota OSIS SMKN 2 T...
SMKdutase – Upacara pelantikan anggota OSIS SMKN 2 Tanjung Sel...

Hubungi kami di : (0552)21761 / 0812-8417-2637

Kirim email ke kamismkn2tjs@yahoo.co.id